Monitoring Kegiatan Kunjungan dari DIRJEN SERLIA Kementrian RI kedesa Desa Karedok Kecamatan Jatigede Kabupaten Sumedang


METRO AKTUAL NEW
S || Pada hari Kamis tanggal 30 Mei 2024 dimulai pukul 12.24 s/d selesai, Wib bertempat di Sungai Cimanuk Saluran irigasi pengairan pertanian Desa Karedok Kec. Jatigede Kab. Sumedang. Bhabinkamtibmas Desa Karedok Bripka Wanda Sonjaya telah melaksanakan monitoring Kegiatan kunjungan dari Dirjen Serlia Kementrian RI.

Hadir dalam kegiatan tersebut Sdri. Rismawati Saputri, SP (Dari Dirjen Serlia Kementrian RI), Sdri. Alfiah Sandir (Dari Dirjen Serlia Kementrian RI),  Sdr. Nunung Satia (Kabid Ketahanan Pangan Kab. Sumedang), Sdr. Dodi Rustandi, S.Hut (Kepala UPT Pertanian Kec. Jatigede), Sdr. Taruan (Penyuluh Pertanian Lapangan), Sdr. Waluyo (Kepala Desa Karedok), Serka Heri R (Babinsa Desa Karedok), Bripka Wanda Sonjaya (Bhabinkamtibmas Desa Karedok)


Bahwa giat tersebut merupakan menerima keluhan dari Kepala Desa Karedok mengenai pengairan untuk pertanian di Desa Karedok yang memanfaatkan air aliran sungai cimanuk untuk pengairan pertanian Desa Karedok Seluas 180 HA.

Bahwa pemerintah Desa Karedok membutuhkan sarana untuk mengalirkan air yang keluar dari pembuangan PLTA parakan kondang berupa pipa yang dapat mengalirkan air sebanyak 5 Kubik per detik, Bahwa bila terlaksananya pipanisasi untuk pengairan irigasi pertanian desa karedok dapat menjaga setabilitas pertanian diwilayah Desa Karedok seluas 180 HA.

(Akp.H.Syaiful Bahri,S.Sos)


Posting Komentar

0 Komentar